Soal
Enzim amilase di mulut dapat bekerja dengan baik, tetapi setelah di lambung amilase tidak lagi berfungsi, hal ini menunjukan enzim mempunyai ciri?
Jawab
- Dipengaruhi pH
- Dipengaruhi suhu
- Bekerja secara spesifik
- Bekerja pada organ tertentu
- Memerlukan kofaktor
Jawaban benar : Dipengaruhi pH
Penjelasan
Enzim dibuat dari protein sehingga tidak bisa terlalu panas ataupun terlalu dingin. Enzim memiliki ciri-ciri antara lain, dipengaruhi oleh pH, dibuat didalam sel, bekerja di dalam dan luar sel, serta memiliki sifat aktif.