Histats
Detail Soal
  • Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
  • Kelas X SMA
  • Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Edisi Revisi 2018, Kurikulum 2013
  • BAB 7 : Wawasan Nusantara dalam Konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia
  • Tugas Mandiri 7.1 Halaman 214

Kunci Jawaban PKN SMA Kelas 10: Tugas Mandiri 7.1 Halaman 214 - Edisi Revisi 2018 Kurikulum 2013


Coba kalian cari di internet dan sumber lain tentang akibat dari faktor kependudukan terhadap jumlah penduduk.

Tabel 7.2 Akibat dari Faktor Kependudukan


1. Kelahiran (Natalitas)

  1. Jumlah penduduk bertambah
  2. Peledakan populasi pada suatu daerah
  3. Penyebaran penduduk yang tidak merata
  4. Kelaparan atau kekurangan sumber daya untuk kehidupan pada suatu daerah
  5. Meningkatnya kebutuhan untuk kerja (lowongan pekerjaan)
  6. Meningkatnya angkatan kerja dan tenaga kerja
  7. Kesenjangan ekonomi meningkat
  8. Meningkatnya angka pengangguran
  9. Meningkatnya kasus kriminalitas

2. Kematian (Mortalitas)

  1. Jumlah penduduk berkurang
  2. Menurunnya kebutuhan untuk kerja (lowongan pekerjaan)
  3. Menurunnya angkatan kerja dan tenaga kerja
  4. Menurunnya saingan dalam bisnis atau usaha

3. Perpindahan (Migrasi)

  1. Jumlah penduduk cenderung tersebar kurang merata
  2. Desa menjadi semakin tertinggal karena banyaknya penduduk yang melakukan urbanisasi
  3. Kebutuhan akan tenaga kerja dan angkatan kerja terpenuhi
  4. Kebutuhan akan kerja (lowongan pekerjaan) terpenuhi
  5. Ramainya penduduk yang tinggal di daerah perkotaan