1. Yang merupakan contoh media tanam organik?
- Labu air
- Kedelai
- Kangkung
- Jagung
Kunci jawaban : Labu air
2. Terdapat beberapa faktor yang menyebabkan kematian pada bibit berikut, kecuali?
- Baiknya tingkat kegemburan tanah
- Lahan dalam kondisi banjir
- Rusaknya bagian sistem akar tanaman
- Kurang keterampilan dari penanam
Kunci jawaban : Baiknya tingkat kegemburan tanah
3. Dengan metode apakah kita menghitung penyakit yang tidak menyerang pada keseluruhan bagian daun dan dengan pengamatan setiap minggunya?
- Metode pendekatan
- Metode skoring
- Metode pengamatan
- Metode mutlak
Kunci jawaban : Metode skoring
4. Sistem tanam mana yang paling digunakan oleh petani padi saat penggunaan sistem tanam jajar legowo?
- 5:1
- 4:1
- 2:1
- 6:1
Kunci jawaban : 5:1
5. Yang merupakan contoh media tanam organik?
- Rockwool
- Hydrogel
- Vermikulit
Kunci jawaban : Rockwool
6. Dari tanaman berikut ini, tanaman manakah yang menggunakan pengukuran panjang tanaman?
- Bawang putih
- Pisang
- Tomat
- Tebu
Kunci jawaban : Bawang putih
7. Dalam suatu lahan pertanian terdapat 560 tanaman jagung, dimana 42 tanaman jagung yang lain pada lahan tersebut terserang dengan penyakit busuk tongkol. Hitunglah intensitas penyakit yang menyerang tanaman pada lahan tersebut!
- 6,5%
- 8,5%
- 5,5%
- 7,5%
Kunci jawaban : 7,5%
8. Berikut merupakan macam-macam sistem tanam polikultur kecuali?
- Strip Intercropping
- Row Intercropping
- Double Row
- Agroforestry
Kunci jawaban : Double Row
9. Pengaturan suatu tata letak untuk mengoptimalkan pertumbuhan tanaman baik secara monokultur maupun polikultur disebut dengan?
- Bahan tanam
- Sistem tanam
- Pola Tanam
- Media tanam
Kunci jawaban : Pola Tanam
10. Yang dimaksud dengan mixed cropping adalah?
- Pola tanam polikultur dengan menanam tanaman dengan letak yang tidak beraturan
- Pola tanam polikultur dengan menggunakan tanaman satu kolom dengan beberapa populasi sehingga tanaman terlihat lebih banyak
- Pola tanam polikultur dengan menanam tanaman secara runtut dan bergantian
- Pola tanam polikultur dengan menanam tanaman dengan tanaman terdahulu dan diikuti dengan tanaman baru
Kunci jawaban : Pola tanam polikultur dengan menanam tanaman dengan letak yang tidak beraturan
Detail Soal
- Fakultas / Program Studi : Pertanian / Agroekoteknologi
- Mata kuliah : Teknologi Produksi Tanaman
- Materi : Tanaman Pangan
- Semester : 3